KEMATIAN ITU PASTI, MAKA BERSIAPLAH

26 Desember 2021

Metro Utara

Menjadi pembahasan yang kerap kali dihindari, apalagi kalau bukan tentang  KEMATIAN padahal kematian merupakan bagian dari kehidupan setelah menjalani perjalanan selama didunia. Kematian masih menjadisebuahmisteri yang sukar diterima logika manusia. Masih banyak yang kurang yakin apakah benar-benar ada alam lain.

Setelah mati apakah mati menjadi akhir dari perjalanan manusia?  Ya, Tentu saja menjawab pertanyaan itu kita harus benar-benar meyakini bahwa sejauh apapun kita melangkah garis finishnya tetaplah kematian. Dunia ini bukan rumah, bukan juga kampung halaman. Semuanya hanya tumpangan atau hanya sebentar. Tapi terkadang  sikap kita kepada dunia seolah kita akan memiliki selamanya.

 Keberadaan kita fana, abadi kita bukan didunia namun lagi-lagi kita memperlakukan dunia seakan iya telah member kita segalanya.  Kita bersenang-senang didunia menciptakan angan yang begitu panjang hingga lupa dengan adanya kehidupan setelah kematian. Hal ini diperkuat dengan firman allah SWT. yang termaktub dalam Q.S Al-jumu’ah 8                                                                                                    

فَاِنَّهٗ مُلٰقِيْكُمْ ثُمَّ تُرَدُّوْنَ اِلٰى عَالِمِ الْغَيْبِ وَالشَّهَادَةِ فَيُنَبِّئُكُمْ بِمَا كُنْتُمْ تَعْمَلُوْنَقُلْ اِنَّ الْمَوْتَ الَّذِيْ تَفِرُّوْنَ مِنْه

Artinya : Katakanlah, “Sesungguhnya kematian yang kamu lari dari padanya, ia pasti menemuikamu, kemudian kamu  akan dikembalikan kepada (Allah), yang mengetahui yang gaib dan yang nyata, lalu Dia beritakan kepadamu apa yang telah kamu kerjakan.”

Menurut Referensi dari Tafsir Kemenag Republik Indonesia tentang  surah al jumu’ah ayat 8 ini bahwa Kematian yang tidak diharapkan itu pasti akan datang.  Katakanlah, wahai Nabi Muhammad kepada para pemuka Yahudi di Madinah, “Sesungguhnya kematian yang kamu lari dari padanya, karena kamu menyadari bahwa kematian akan mengungkapkan siapa yang salah dan siapa yang benar, ia kematian, meskipun dijauhi pasti menemui kamu, di mana pun kamu berada, kemudian kamu melalui pintu kematian, akan dikembalikan kepada Allah untuk mempertanggung-jawabkan semua perbuatan selama hidup di dunia. Dia yang Maha Mengetahui  yang gaib, yang tidak terlihat, dan yang nyata, yang kasat mata, lalu dia akan memberitahukan kepada kamu dengan lengkap dan menyeluruh apa yang telah kamu kerjakan, baik kejahatan maupun kebaikan.”

Ajal atau kematian merupakan hal yang pasti datang. Tak pandang siapa, kapan, di mana, dan bagaimanapun kondisinya. Ketika ajal menjemput, tak ada satu pun yang dapat menyangkalnya.

Kita sebagai manusia yang saat ini masih bisa merasakan nikmat hidup didunia, kira-kira sudah siapkah ketika dipanggil menghadapnya? Oleh karena itu, sebagai salah satu makhluk ciptaannya kita diharuskan untuk selalu siap menghadapi hari dimana kita akan berpisah dengan alam dunia. Karena semua manusia di bumi, tidak ada yang tahu kapan dan di mana akan mengalami kejadian berpisahnya antara ruh dan jasad tersebut.  Jika sudah tiba waktunya, maka tidak ada yang dapat menunda ataupun mendahulukannya.

Ada 3 hal terkait bekal-bekal yang perlu dipersiapkan menuju kematian, diantaranya sebagai berikut.

Pertama, Lakukan amal saleh sebaik mungkin. Siapkanlah amal yang terus mengalir pahalanya. Di antara yang dapat kita persiapkan adalah dengan memperbanyak amaljariah, ilmu yang bermanfaat, serta mendidik anak kita menjadi anak yang saleh yang dapat mendoakan kita kelak. Sesuai dengan hadist Rasulullah SAW.

وَقَالَ عَلَيْهِ السَّلَامُ: {إذَا مَاتَ ابْنَ آدَمَ انْقَطَعَ عَمَلُهُ إلاّ مِنْ ثَلَاثٍ: صَدَقَةٍ جَارِيَةٍ أَوْ عِلْمٍ يَنْتَفِعُ بِهِ أَوْ وَلَدٍ صَالِحٍ} يَدْعُوْ لَهُ.

Artinya : Dari Abu Hurairah RA, Rasulullah SAW bersabda: “Jika manusia itu meninggal dunia, maka terputus amalnya kecuali tiga hal, shadaqah jariyah, ilmu yang bermanfaat, atau anak yang shalih yang mendoakannya,” (HR Al-Bukhari, Muslim, Abu Daud, At-Tirmidzi, An-Nasa’i).

Kedua, Menjauhi perbuatan tercela dan segera bertobat
Manusia tidak pernah luput dari khilaf, salah dan dosa, Semasa hidupnya pasti pernah melakukan kesalahan-kesalahan. Namun jangan sampai kita berlarut-larut dalam melakukan kesalahan tersebut. Segeralah bertaubat, mohon ampun padanya, berusaha melepaskan diri dari kesalahan yang diperbuat serta bertekad untuk tidak mengulanginya.

Ketiga, Berdoa agar diberikan husnul khatimah. Di antara tanda utama husnul khatimah ialah apabila ia mengucap kalimat laailaahaillallaah  diakhir hayatnya. Dalam sebuah hadis yang diriwayatkan Abu Dawud, Rasulullah SAW bersabda:

‏” مَنْ كَانَ آخِرُ كَلاَمِهِ لاَ إِلَهَ إِلاَّ اللهُ دَخَلَ الْجَنَّةَ ‏”‏

Artinya : “Barang siapa yang akhir perkataannya adalah ‘’Laailaahaillallaah’’ maka dia akan masuk surga.’’

Selain berusaha dalam melakukan segenap amal saleh yang sudah tertera dihukum syari’at islam, kita juga harus selalu berdoa agar Allah mencabut nyawa kita dalam keadaan husnul khatimah, ‘’Ungkap si Penulis’’.

 Semoga kita semua bisa menjadi hamba Allah yang berhasil dalam mempersiapkan kehidupan setelah kematian itu menuju gerbang akhirat tentunya dengan lebih meningkatkan keimanan dan ketakwaan terhadap Allah yang menjadikan kita sebagai orang-orang yang meninggal dunia dalam keadaan husnul khatimah. Aamiin ‘’Imbuhnya si penulis’’.

(Naim/Mega)

3,271 thoughts on “KEMATIAN ITU PASTI, MAKA BERSIAPLAH”

  1. This is the right blog for anybody who wishes to understand this topic.
    You realize so much its almost hard to argue with you (not that I actually will need
    to…HaHa). You certainly put a brand new spin on a subject
    which has been written about for a long time.
    Great stuff, just great!

  2. Greate pieces. Keep posting such kind of info on your blog.
    Im really impressed by your blog.
    Hey there, You’ve performed a great job. I’ll definitely digg it and for my
    part recommend to my friends. I’m confident they’ll be benefited from this
    site.

  3. What i do not realize is in reality how you’re
    now not actually much more neatly-liked than you might be right now.
    You are so intelligent. You recognize thus significantly on the subject of
    this subject, made me personally believe it from so many various angles.
    Its like men and women aren’t interested unless it’s one thing to do with Woman gaga!
    Your personal stuffs great. All the time handle it up!

  4. I’m really inspired along with your writing abilities as neatly as with
    the format for your blog. Is this a paid theme or did you customize it your self?

    Anyway stay up the excellent high quality writing, it’s uncommon to
    peer a nice weblog like this one these days..

  5. Hey are using WordPress for your site platform? I’m new to the blog
    world but I’m trying to get started and create my own. Do you require any coding expertise to make your own blog?
    Any help would be really appreciated!

  6. Magnificent goods from you, man. I have understand
    your stuff previous to and you’re just extremely magnificent.
    I really like what you’ve acquired here, certainly like what you’re saying and the way in which you say it.
    You make it entertaining and you still care for to keep it wise.
    I can’t wait to read far more from you. This is actually a tremendous site.

  7. An interesting discussion is definitely worth comment.
    I do believe that you need to write more on this subject matter, it might not be a
    taboo subject but usually people do not speak about
    such subjects. To the next! Kind regards!!

  8. Hey there! Someone in my Facebook group shared this site with us so I
    came to take a look. I’m definitely enjoying the information.
    I’m bookmarking and will be tweeting this to my followers!
    Outstanding blog and excellent design.